[Review] Aplikasi Grammarly

Berawal dari tugas dosen bahasa inggris yang menilai siswanya masih kurang dari cara penulisan bahasa inggris yang benar, maka si dosen ini berinisiatif untuk memberikan saran kepada siswa untuk menggunakan aplikasi GRAMMARLY

bisa di download disini
setelah itu bikin akun grammarly dulu biar bisa log in di aplikasinya disini

aplikasi grammarly ini sangat membantu bagi para penulis pemula yang menulis dengan bahasa inggris, suka bahasa inggris tapi pemahaman tenses dan grammarnya masih suka salah dan kurang pas nah bisa pakai aplikasi ini,
berikut langkah-langkah untuk mengoperasikan aplikasi ini:
1. Download dulu aplikasinya


2. Setelah berhasil di download dan sudah sign up bisa langsung log in ke aplikasinya


3. Tampilan awalnya


4. Disitu terlihat ada file demo,tapi karena saya sudah mempunyai file ms word text bahasa inggris,, saya pakai punya sendiri, dengan mengimpor file..judul file saya Closed Social Stratification

5. Setelah itu si aplikasi grammarly akan otomatis mendeteksi kesalahan yang terdapat dalam teks bahasa inggris yang kita buat
Terlihat pada ikon yang saya lingkari menunjukan aplikasi grammarly sedang proses menemukan kesalahan dalam teks saya
Tampilan kesalahan penulisan dalam teks saya(garis hitam hanya tambahan)

6. untuk mengubah kata yang salah, mudah saja klik pada bagian yang salah lalu klik pada teks yang berwarna hijau





7. Setelah semua kesalahan telah di koreksi, file yang sudah di koreksi bisa diexport dan di simpan





Mudah bukan menggunakan aplikasinya, jadi tidak usah mengeluh lagi kalo menulis teks atau paragraf bahasa inggris itu susah..dengan aplikasi ini kita dapat terbantu dengan sistem pengkoreksi grammarnya..

Comments